Tips Anak :: 5 Sumber Vitamin D yang Mudah Diberikan Untuk Anak

Vitamin D adalah salah satu faktor pembentukan tulang dan selain itu vitamin D sangat lah penting dalam pertumbuhan anak, kekurangan vitamin D dapat mengakibatkan Multiple sclerosis penyakit ini merusak system syaraf dan bisa menyebabkan kelumpuhan pada anak,maka ada baiknya jika anda bisa memberikan asupan Vitamin D yang cukup pada anak untuk mencegah terjadinya penyakit seperti ini.
Berikut beberapa sumber Vitamin D


1. Susu adalah salah satu sumber Vitamin D yang banyak disukai oleh anak, namun tidak jarang ada anak yang tidak menyukai minuman ini, jika anak anda tidak terlalu menyukai susu, maka orang tua bisa memberikan alternatif makanan olahan yang terbuat dari susu, bisa itu keju, yogurt ataupun eskrim yang mengandung susu.






2. Makanan laut, atau ikan laut, rata2 ikan ikan laut mengandung banyak sekali Vitamin D adapula beberapa contoh ikan laut yang mengandung Vitamin D seperti Ikan Tuna dan Ikan salmon







3. Minyak Ikan KOD adalah salah satu sumber Vitamin D yang sangat tinggi

4. Sinar matahari Pagi pun adalah salah satu sumber Vitamin D yang sangat baik dan mudah untuk didapatkan.

5. Jamur Shitake adalah salah satu sumber Vitamin D yang baik, dan mudah untuk dijadikan bahan olahan makanan yang banyak disukai oleh anak

Berikut Adalah beberapa sumber vitamin D yang sangat baik untuk pertumbuhan anak anda.
Semoga bermanfaat dan Terima Kasih
Load disqus comments

1 comments: